Peluang Bisnis Multi Level Marketing (MLM) - Sedikit saja admin
kali ini ingin memberikan pendapat tentang Peluang Bisnis Multi Level
Marketing (MLM) di Indonesia.Saya yakin sudah banyak para blogger lain
yang mengulas topik ini dan saya yakin juga pendapat saya dengan mereka
ada kesamaan walaupun mungkin berbeda cara penyampaiannya.Peluang Bisnis Multi Level Marketing (MLM) menurut saya akan terus berkembang seiring dengan pertambahan jumlah penduduk dan bertambahnya jumlah pengguna internet.Penduduk Indonesia yang jumlahnya di atas 200 juta merupakan lahan yang baik bagi pebisnis MLM.Saya tidak akan menyebut bisnis MLM apa yang sudah ada dan berkembang saat ini, khawatir dijadikan sebagai iklan saya.Namun demikian jika anda ingin ikut di dunia Bisnis MLM atau bisnis jaringan apa saja saya sebagai Muslim menyarankan pilih saja yang sudah mendapat sertifikat halal dari MUI.Mengapa harus halal? ya jika kita menginginkan bisnis atau usaha kita mendapat ridho dar Allah SWT tentu harus halal.Untuk apa bisnis berkembang sehingga memperoleh uang banyak namun haram yang hanya membawa kesengsaraan di akhirat kelak..Na'udzubillah.
Demikian dari saya sebagai admin blog ini, mudah-mudahan bermanfaat.
NB:
Bagi anda yang ingin memiliki bisnis MLM dengan produk-produknya yang halal yang insya Allah berkah dunia akhirat silakan klik disini.
Demikian yang dapat admin sampaikan untuk : Peluang Bisnis Multi Level Marketing (MLM).Harapan admin Peluang Bisnis Multi Level Marketing (MLM) tersebut dapat bermanfaat.